PADANG, RELASIPUBLIK – Percepatan kinerja DPRD Kota Padang terus dikebut dengan penetapan Struktur Keanggotaan Badan Musyawarah diatur dalam Peraturan DPRD Kota Padang Nomor 25 Tahun 2019 tanggal 17 September 2019.
Seluruh alat kelengkapan dewan dituangkan dalam Peraturan DPRD Kora Padang pada rapat paripurna internal yang dipimpin oleh Ketua DPRD Kota Padang Syafrial Kani Selasa (17/9/2019).
Syafrial Kani ketua merangkap anggota, Arnedi Yarmen, Amril Amin dan Ilham Maulana wakil ketua merangkap anggota dan Syahrul merupakan sekretaris bukan anggota.
Sementara 19 anggota Bamus yaitu Matilizal Aye, Amrantono, SE, Manufer Putra Firdaus, Dewi Susanti, Pun Ardi S Ag, Rafdi ST, Andi Wijaya Kusuma, Asrizal, Faisal Nasir, Rustam Effendi, Surya Jufri S Sos, Salisma SH, Nila Kartika A Md, Zulhardi Z Latif SH MM, Meilasa Waruwu SH, Murikhwan, Zalmadi S Hum dan Osman Ayub.
Badan Pembentukan Peraturan DPRD Kota Padang
diatur dalam Peraturan DPRD Kota Padang Nomor 26 Tahun 2019 tanggal 17 September 2019.
Syafrial Kani ketua merangkap anggota, Arnedi Yarmen, Amril Amin dan Ilham Maulana wakil ketua merangkap anggota dan Syahrul merupakan sekretaris bukan anggota.
Sedangkan 11 anggota Bapemperda Kota Padang yaitu Muzni Zen SH, Budi Syahrial SH, Boby Rustam, Drs Muhidi MM, Muharlion S Pd, Dja’far SHi, Yandri S Pd M Pd, Jufri, Mukhlis SE, Iswanto Kwara dan Dasman.
Badan Anggaran DPRD Kota Padang
diatur dalam Peraturan DPRD Kota Padang Nomor 24 Tahun 2019 tanggal 17 September 2019.
Syafrial Kani ketua merangkap anggota, Arnedi Yarmen, Amril Amin dan Ilham Maulana wakil ketua merangkap anggota dan Syahrul merupakan sekretaris bukan anggota.
Sementara 19 anggota Banggar yaitu Mastilizal Aye, Muzni Zen SH, Elly Thrisyanti SE Akt, Delma Putra, Donal Ardi, Drs Muhidi MM, Muharlion S Pd, Djunaidy Hendri ST, Edmon ST, Asrizal, Faisal Nasir, Irawati Meuraksa SP, Surya Jufri S Sos, Azwar Siry SH MM, Zulhardi Z Latif SH MM, Drs Wismar Panjaitan M Pd, Jumadi SH, Helmi Moesim S IP, Dasman dan Yuhilda Darwis.
Komisi-komisi DPRD Kota Padang diatur dalam Peraturan DPRD Kota Padang Nomor 23 Tahun 2019 tanggal 17 September 2019.
Syafrial Kani ketua koordinator merangkap anggota, Arnedi Yarmen, Amril Amin dan Ilham Maulana wakil ketua koordinator merangkap anggota dan Syahrul merupakan sekretaris bukan anggota.
Komisi I beranggotakan Elly Thrisyanti SE Akt, Manufer Putra Firdaus, Budi Syahrial SH, Pun Ardi S Ag, Ja’far S Hi, Rustam Effendi, Salisma SH, Jumadi SH dan Mukhriwan.
Komisi II beranggotakan Boby Rustam, Muzni Zen SH, Muharlion S Pd, Edmon SE, Irawati Meuraksa, Yandri S Pd M Pd, Surya Jufri S Sos, Miswar Jambak SH, Meilasa Waruwu SH dan Dasman.
Komisi III beranggotakan Delma Putra, Amrantono SE, Djunaidy Hendry ST, Rafdi ST, Jufri, Asrizal, Nila Kartika A Md, Iswanto Kwara, Helmi Moesim S Ip dan Osman Ayub.
Komisi IV beranggotakan Mastilizal Aye, Dewi Susanti, Donal Ardi, Andy Wijaya Kusuma, Faisal Nasir, Azwar Siry SH MM, Mukhlis SE, Zulhardi Z Latif SH MM, DrsWismar Panjaitan M Pd, Yuhilda Darwis dan Zalmadi S Hum. **